4 Tim Amerika dan 4 Tim Eropa Melaju ke Perempat Final Piala Dunia 2014
Halaman 1 dari 1
4 Tim Amerika dan 4 Tim Eropa Melaju ke Perempat Final Piala Dunia 2014
Agen Bola terpercaya indo11.com melaporkan, Setelah benua Amerika sempat "memimpin" atas Eropa, kini kontestan Piala Dunia 2014 berimbang. Babak delapan besar diikuti oleh masing-masing empat wakil dua benua terkuat tersebut.
Sebelumnya, dari 32 tim peserta yang dibagi ke dalam delapan grup, delapan tim dari Amerika lolos ke babak 16 besar. Sisanya diwakili Eropa (6) dan Afrika (2).
Kini, setelah satu fase lagi terlewati, persaingan Amerika-Eropa sama kuat. Tim perempatfinalis dari Amerika adalah Brasil, Argentina, Kolombia, dan Kosta Rika. Begitu pula dengan Eropa, diwakili empat negara: Jerman, Prancis, Belanda, Belgia.
Yang menarik, dari empat partai perempatfinal nanti, dua di antaranya mempertemukan sesama benua: Prancis bertemu Jerman, Brasil kontra Kolombia. Dua lainnya "duel silang": Argentina vs Belgia, Belanda vs Kosta Rika.
Dalam sejarahnya, belum pernah ada negara Eropa yang jadi menjuarai Piala Dunia yang diadakan di negara Amerika. Sebaliknya, hanya satu kali perhelatan Piala Dunia yang digelar di tanah Eropa, dimenangi oleh tim Amerika yaitu Brasil di tahun 1958 (di Swedia).
Similar topics
» Serena Melaju ke Final WTA Finals
» Inggris Bisa Juara Piala Dunia
» Samuel Eto`O di ambang Piala Dunia keempatnya
» Brasil Layak Juara Piala Dunia
» Raphael Varane kini mulai fokus ke Piala Dunia
» Inggris Bisa Juara Piala Dunia
» Samuel Eto`O di ambang Piala Dunia keempatnya
» Brasil Layak Juara Piala Dunia
» Raphael Varane kini mulai fokus ke Piala Dunia
Halaman 1 dari 1
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik